Berikut Informasi lowongan Kerja Pendamping PKH Desember 2022, Cek Syarat dan Tata Cara Pendaftaran

21 Desember 2022, 06:32 WIB
Ilustrasi. Lowongan kerja SDM pendamping PKH 2022 Kemensos terbaru bulan November, ini jadwal rekrutmen, persyaratan umum, dan tata cara pendaftaran. /Tangkap layar sdmpkh.kemensos.go.id

VOX TIMOR- Informasi lowongan kerja SDM pendamping PKH November 2022, ini jadwal penerimaan, syarat umum rekrutmen, dan tata cara pendaftaran.

Rekrutmen SDM pendamping PKH kembali dibuka Kemensos untuk masyarakat wilayah Jawa Tengah bulan November 2022 ini.

Lowongan kerja SDM PKH 2022 dibuka untuk wilayah di antaranya Banyumas, Cilacap, Boyolali, Grobogan, Jepara, Kebumen, Klaten, Magelang, Pati, Pekalongan, Pemalang, Purbalingga, Tegal, Temanggung, Wonogiri.

Baca Juga: Berikut Informasi lowongan Kerja Pendamping PKH Desember 2022, Cek Syarat dan Tata Cara Pendaftaran

Diketahui PKH adalah program dari Kemensos untuk membantu masyarakat miskin yang telah penuhi ketentuan syarat.

Untuk mengoptimalkan penyaluran dan pemanfaatan bantuan ke masyarakat, Kemensos kembali membuka lowongan kerja untuk menjadi SDM PKH 2022.

Adapun untuk persyaratan umum penerimaan SDM PKH 2022 yaitu sebagai berikut:

1. WNI atau Warga Negara Indonesia

2. Laki-laki atau perempuan sehat jasmani dan rohani

3.Diprioritaskan bagi usia maksimal 35 (tiga puluh lima tahun) pada tanggal 22 Agustus 2022

Baca Juga: Nasib PNS Tua Diujung Tanduk, RUU ASN Mengatur Pensiun Dini

4. Bersedia bekerja purna waktu dan menerima gaji sesuai aturan PKH

5. Bukan CPNS/PNS/ TNI/POLRI atau terikat kontrak kerja dengan pihak lain

6. Bukan sebagai anggota/pengurus partai politik

1. Kunjungi situs web https://sdmpkh.kemensos.go.id/rekrutmen/index.pkh dan ikuti petunjuk pendaftaran

2. Pelamar wajib memiliki alamat email pribadi dan nomor telepon seluler yang masih aktif, untuk dapat mengikuti proses seleksi pelamar dilarang menggunakan alamat email milik orang lain/kantor dalam proses pendaftaran

3. Pastikan data terisi dengan benar karena tidak ada layanan untuk perubahan/koreksi seluruh data-data serta dokumen yang telah dikirim oleh pelamar

Baca Juga: Apa itu Website Menurut Para Ahli?

Untuk memudahkan pendaftaran online, persiapkan terlebih dahulu beberapa dokumen di bawah ini:

- Pas Foto Berlatar Belakang Merah (Jpg/Jpeg)

-KTP (Jpg/Jpeg)

- Ijazah (Pdf)

- Transkrip Nilai (Pdf)

- Dokumen lainnya (Sertifikat Pelatihan Yang Berhubungan Dengan Sosial) Opsional (Pdf)

Itulah informasi lowongan kerja SDM pendamping PKH 2022 kemensos November,ini jadwal penerimaan, persyaratan umum, dan tata cara pendaftaran.***

 

 

 

 

 

Editor: Bojes Seran

Sumber: Kemensos

Tags

Terkini

Terpopuler