Dialah Pater Amans Laka, Misionaris Asal NTT, Namanya Dijadikan Nama Jalan di Argentina 

- 9 Mei 2022, 09:49 WIB
Penamaan Jalan Amans Laka di kota itu sebagai bentuk penghormatan pemerintah Puerto Esperanza kepada Pastor Amans Laka atas dedikasinya dalam membangun beberapa gedung sekolah
Penamaan Jalan Amans Laka di kota itu sebagai bentuk penghormatan pemerintah Puerto Esperanza kepada Pastor Amans Laka atas dedikasinya dalam membangun beberapa gedung sekolah /katolikku.com/

Baca Juga: Mulai 9 Mei 2022 ASN WFH, Menpan RB Tjahjo Kumolo Setujui Usulan

“Mereka bilang ke Pater Amans, sampai kucing bertanduk pun tidak akan ada jalan yang dibangun. Pater Amans bilang saya mau bangun sekolah di situ, jalan akan dibangun. Kalau bangun sekolah, maka kayu-kayu untuk pembangunannya kalian yang tanggung,” jelas Robert.

Dan, terjadilah. Jalan dibangun, licin mulus. Dan perusahaan-perusahaan besar di kawasan itu menyumbang kayu-kayu untuk pembangunan sekolah.

Baca Juga: Wah PNS Dapat Izin Boleh WFH Usai Libur Lebaran, Berapa Lama?

Tidak heran, hanya dalam waktu lima bulan dua sekolah pertanian di kawasan itu selesai dibangun.

Menurut Robert, Pater Amans mempunyai kekuatan hebat di jalur diplomasi.

Baca Juga: Seorang Pemotor Wanita Tewas Tertabrak Mobil, Akibat Lawan Arah

“Hal ini Pater Amans lakukan di Argentina dan mendapat apresiasi dan penghargaan dari Pemerintah Indonesia, Kementerian Luar Negeri dan Kedutaan Besar RI di Argentina,” tambahnya.***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah