Pendaftaran Bakal Calon Pada Pilkades di Malaka Dibuka Hanya 7 Hari, Simak Berkas Persyaratannya

- 4 September 2022, 19:37 WIB
Pilkades Malaka
Pilkades Malaka /Tahun 2022/

V. Pas foto warna terkini ukuran 3 cm x 4 cm 2 (dua) lembar dan 4 cm x 6 cm 2 (dua) lembar (soft dan hard copy).

Sementara itu, berdasarkan surat pemberitahuan Panitia pelaksana pemilihan kepala desa serentak di kabupaten Malaka, proses pendaftaran calon kepala desa akan dimulai pada 20 Oktober sampai 26 Oktober atau selama 1 minggu.

Kemudian, untuk tes sebagai calon kepala desa, sudah tidak ada lagi, terkecuali calon kepala desa di atas lima orang dan itu akan dilakukan seleksi oleh panitia Pilkades Malaka tingkat Kabupaten.

Terkait dengan materi untuk cakades di atas lima orang, jelas Agus, belum bisa ditetapkan karena belum ada proses tahapan dan itu tergantung pada Perbup Pilkades Malaka.

Apakah dalam Perbup itu tercantum bahwa cakades harus mengikuti tes tertulis ataukah wawancara.***

 

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah