Wakil Ketua Dekranasda Mabar Beberkan Empat Tantangan Yang Dihadapi UMKM local Dalam Transformasi ke Digital

- 16 Maret 2022, 16:02 WIB
Wakil Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah Kabupaten Manggarai Barat (Dekranasda Mabar) Ny. Melly Weng saat menjadi pembicara dalam seminar pengembangan SDM UMKM di hotel Jayakarta,
Wakil Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah Kabupaten Manggarai Barat (Dekranasda Mabar) Ny. Melly Weng saat menjadi pembicara dalam seminar pengembangan SDM UMKM di hotel Jayakarta, /Infopublik Foto/

Baca Juga: Ombudsman Sebut Kelangkaan Minyak Goreng Dijual di Atas HET, Harga Tertinggi Rp36.250

Sinergi dan Kerjasama ini dalam hal peningkatkan literasi dan inklusi keuangan digital,sehingga pelaksanaan program transformasi berjalan sesuai dengan yang diharapkan, dan memberikan manfaat khususnya bagi pemulihan dan perkembangan UMKM kedepan.

Sejalan dengan hal tersebut, Dekranasda Kabupaten Manggarai Barat Tahun 2022, salah satu programnya adalah mendorong UMKM Manggarai Barat untuk Go Digital. Diantaranya melakukan Kerjasama dengan Perumda Bidadari, sehingga UMKM termasuk UMKM binaan Dekranasda Mabar melakukan pemasaran produknya secara digital melalui Blili.com ( Shoope dan Tokopedia masih dalam proses).

Baca Juga: Ombudsman Sebut Kelangkaan Minyak Goreng Dijual di Atas HET, Harga Tertinggi Rp36.250

Selain itu, program Dekranasda Mabar lainnya adalah kegiatan pelatihan pengolahan pangan local bagi UMKM serta proses pengemasan dan pemasarannya, melanjutkan kegiatan PKW dan pewarnaan alam untuk tenun songke, promosi dan pameran produk UMKM diajang INACRAFT 2022 serta monitoring dan evaluasi terhadap UMKM binaan Dekranasda Manggarai Barat.

Lebih lanjut, Ny.Melly Weng yang juga sebagqai Wakil Ketua TP-PKK Manggarai Barat itu mengatakan, Pihaknya telah membantu dan mendampingi 64 anak- anak yang putus sekolah dengan memberikan pelatihan tenun.

Baca Juga: Ombudsman Sebut Kelangkaan Minyak Goreng Dijual di Atas HET, Harga Tertinggi Rp36.250

Dekranasda Mabar juga telah memberikan bantuan peralatan tenun dan benang bagi anak yang putus sekolah. Memberikan pelatihan produk tenun dan kuliner kerja sama dengan Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Manggarai Barat.

Melakukan penelitian dan pengembangan daerah yang memiliki potensi di desa desa seperti pengolahan jagung, serta mendata potensi kuliner dan mengikutsertakan pameran UMKM dalam setiap event di Labuan Bajo.

Baca Juga: Sudahlah Langka, Harga Minyak Goreng Mencekik Rakyat

Halaman:

Editor: Bojes Seran

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah