Bupati Thomas Ola Langoday Figur Pemimpin Humanis, Menjadi Wakil dan Dilantik Menjadi Bupati Lembata

- 24 Mei 2022, 10:33 WIB
Dr. Thomas Ola Langoday
Dr. Thomas Ola Langoday /dok.Keluarga/Bupati-Lembata

"Jadi guru (dosen) di Universitas Katolik Widya Mandira (Unwira) Kupang. Kembali  ke kandang," katanya, ketika ditanya mengenai aktifitasnya pasca tidak lagi menjabat jadi Bupati.

Thomas Ola Langoday sebelumnya merupakan seorang dosen di Unwira Kupang. Dia sempat menjadi Dekan Fakultas Ekonomi di kampus tersebut.

Baca Juga: Obyek Wisata Linggo Asri, Merupakan Destinasi Yang Populer di Pekalongan

Ketika kembali mengajar, Thomas Ola mengaku akan menjadi dosen di Magister Manajemen pada kampus yang sama.

Mengenai pelantikan penjabat baru, Thomas Ola Langoday mengaku dirinya tidak menyampaikan apa-apa.

Baca Juga: Festival Ethnic Transgender Queen di Kabupaten Sikka, Komunitas Fitun Malaka Tampil Dengan Tarian Likurai

Pada pilkada 2024, Thomas menyebut, dirinya akan kembali bertarung menjadi calon Bupati bila dikehendaki rakyat.

Bupati Sembilan Bulan 

Selama sembilan bulan masa jabatan Dr.Thomas Ola Langoday sebagai Bupati Kabupaten Lembata di NTT.

Thomas Ola Langoday sebelumnya dilantik sebagai Wakil Bupati Lembata berpasangan dengan Bupati Lembata Eliazer Yentji Sunur untuk masa jabatan 2017-2022.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x