Bupati Malaka Membuka Seminar Yang Digelar USAID dan MCGL, Berikut Tujuannya

- 22 November 2022, 12:28 WIB
Bupati Malaka Saat Membuka Kegiatan Yang Digelar Usaid
Bupati Malaka Saat Membuka Kegiatan Yang Digelar Usaid /Koloase OKENarasi/Edy Sumantri

VOX TIMOR - Bupati Malaka Dr. Simon Nahak, membuka kegiatan Seminar yang digelar USAID dan MCGL.

Kegiatan tersebut merupakan seminar Akhir Road Map dan Rencana Aksi Daerah Percepatan Penurunan Stunting, serta Angka Kematian Ibu dan Angka Kematian Bayi di Kabupaten Malaka Tahun 2022-2024.

Kegiatan tersebut berlangsung di aula Hotel Ramayana Betun Selasa 22 November 2022.

Baca Juga: Gempa Cianjur Tenyata Berimbas di Wilayah Kabupaten Bandung Barat atau KBB

Seminar tersebut diprakarsai oleh United States Agency for International Development (USAID) dan Momentum Country Global Leadership (MCGL) Kabupaten Malaka

Pada kesempatan tersebut, Bupati Simon Nahak berharap, adanya berbagai cara dan konsep untuk menangani permasalahan stunting serta terus melakukan eksekusi.

"Kita harus terus melakukan gebrakan dalam pemenangan stunting, jangan lengah dan puas dengan turunnya angka Stunting yang dicapai. Mabupaten Malaka baru mencapai 15,9 persen, kalau dihitung balitanya baru sekitar 2,582 balita," kata Bupati Malaka dalam acara tersebut.

Baca Juga: Terancam Gugur! Bakal Calon Desa di Malaka Tidak Miliki Akte Nikah

Bupati menambahkan, saya sudah melauncing menjadi bapa asuh untuk anak Stunting. Sudah empat Balita, dipastikan akan bertambah.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x