Cek Fakta: Formasi PPPK Guru 2022 Bagi Tahap 3 Akan Dibuka Bulan September?

- 7 Agustus 2022, 15:11 WIB
Penjelasan Lengkap BKN Tentang Pendaftaran PPPK 2022
Penjelasan Lengkap BKN Tentang Pendaftaran PPPK 2022 /Flores Terkini/Kolase Foto; bkn.go.id

"Saya tadi cek penempatan utuk yang passing grade. Apakah file yang beredar itu fakta atau hoax ya soalnya saya ditempatkan jauh dan beda instansi," tulis salah satu nitizen di grup FB Kemdikbud info.

Menanggapi hal tersebut, Sekretaris Ditjen Guru Tenaga Kependidikan (GTK) Kemendikbudristek Nunuk Suryani memastikan jika data tersebut bukan data Kemendikbudristek.

Baca Juga: Pesparani Katolik Nasional II di Kupang Tahun 2022, Berikut Persyaratan Lombanya

"Bpk Ibu guru tercinta,saat ini beredar exel tentang penempatan guru PPPK yang menyebabkan kebingungan dan kepanikan para guru karena disebutkan bahwa ada guru yang ditempatkan di luar daerah kewenangannya," ungkap Nunuk melalui deksripsi unggahan instagramnya.

Lanjutnya, oleh karena itu saya sampaikan hal-hal sbb:

1. exel yang beredar itu tidak benar

2. Kami baru selesai rakor dan kesepakatan dg pemda hanya jumlah formasi dan blm sampai ke nama individu

3. Tidak ada guru yg ditempatkan di luar daerah kewenangannya.

"Demikian Bapak Ibu. Tetap semangat ya, Salam hangat penuh cinta," tulis Nunuk Suryani.

Baca Juga: Heboh Video Gusur Rumah Ibadah di Kaltara, Ini Kata TNI AD

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah