Menkominfo Tegaskan Jokowi Minta Tidak Ada Lagi Bicara Penundaan Pemilu

- 11 April 2022, 02:05 WIB
Menteri Kominfo RI Johnny G. Plate. /Bagus Joko
Menteri Kominfo RI Johnny G. Plate. /Bagus Joko /

Baca Juga: Waduh Viral, Anggota DPR RI Nonton Video Mesum Saat Rapat Bahas Vaksin, di Rumah Perwakilan Rakyat di Senayan

“Dari sisi pemerintah seperti yang disampaikan oleh Pak Menko Polhukam, Pemerintah sangat menghormati dan menjaga kebebasan pers, kebebasan berserikat, kebebasan menyampaikan pendapat, itu dijaga. Demonstrasi adalah bagian dari keterbukaan ekspresi kebebasan tersebut. Namun saat ini, tuntutan kita begitu tinggi untuk menjaga masalah dalam negeri kita, untuk menjaga perekonomian kita,” jelasnya.

Baca Juga: Gatot Nurmantyo Dituding Jadi Dalang Demo 11 April 2022, Berikut Tanggapannya

Saat ini, lanjut dia, semua pihak harus fokus pada agenda nasional dan masalah nasional lainnya. 

Baca Juga: Siapa Saja Peserta Demo 11 April Besok? Dari Mahasiswa hingga Anak STM Turun ke Jalan

Masyarakat sudah mengetahui terkait jadwal pemilihan legislatif dan pemilihan presiden pada 14 Februari 2024.

Baca Juga: Gubernur NTT Bilang, Ilmu Pengetahuan dan Moralitas Kunci Pembangunan dan Peradaban Masa Depan

Penyelenggara pemilu, yakni Komisi Pemilihan Umum ( KPU), Bawaslu, Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), dan instansi terkait sedang bekerja menyiapkan pemilu yang berkualitas 

Baca Juga: Gatot Nurmantyo Dituding Jadi Dalang Demo 11 April 2022, Berikut Tanggapannya

“Demi meningkatkan demokrasi kita dan sirkulasi kekuasaan yang bisa dilakukan dengan baik,” kata dia.

Halaman:

Editor: Emanuel Dile Bataona

Sumber: kominfo.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah