Berikut Rekomendasi 11 Tempat Wisata di Pulau Taliabu Terbaru dan Paling Hits

- 25 Maret 2023, 18:15 WIB
Pulau Taliabu merupakan hasil pemekaran dari Kabupaten Kepulauan Sula pada tahun 2012. Ibukota Pulau Taliabu adalah Bobong.
Pulau Taliabu merupakan hasil pemekaran dari Kabupaten Kepulauan Sula pada tahun 2012. Ibukota Pulau Taliabu adalah Bobong. /Pesona Wisata Taliabu/

Tempat eksotis ini terletak di Pulau Taliabu Maluku Utara.

Selain suasana tanjung yang memukau, di tempat ini Anda bisa menyaksikan berbagai aktivitas adat.

Baca Juga: Pemkab Taliabu Maluku Utara Gelar Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriah Tahun 2023

Terdapat pula tempat kuliner yang menyediakan berbagai makanan khas orang Pulau Taliabu. Di sekitar tanjung, Anda akan melihat gugusan pohon yang masih begitu asri. Semilir angin juga kicauan burung seakan menambah syahdu suasana.

Untuk fasilitas sendiri, Tanjung Kodipo sudah cukup memadai.

Lokasinya yang strategi membuat pengunjung dapat dengan mudah menjangkau supermarket, ATM, serta restoran terdekat.

Salah satu pesona yang dimiliki oleh Tanjung Kodipo adalah biota laut dengan ukuran besar. Jika beruntung Anda dapat melihat beberapa hiu yang berenang kesana kemari.

Untuk yang ingin menyelam, maka akan ada area khusus yang pastinya aman. Pemandangan terumbu karang di daerah ini juga masih alami.

Baca Juga: Panen Jagung di Desa Silu, Gubernur NTT Apresiasi Jajaran Korem Wirasakti Kupang

Airnya yang jernih membuat pengunjung dapat melihat beragam biota laut meski berada di luar perairan.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x