Terancam Hukuman Mati, Jejak Karir Irjen Ferdy Sambo Kini Tamat

- 10 Agustus 2022, 20:18 WIB
Motif pembunuhan Brigadir J mengarah ke dugaan perselingkuhan Ferdy Sambo dan AKP Rita Yuliana.
Motif pembunuhan Brigadir J mengarah ke dugaan perselingkuhan Ferdy Sambo dan AKP Rita Yuliana. /TerasGorontalo/Bryan Alex Tarore

VOX TIMOR - Skenario pembohongan gagal total, Irjen Ferdy Sambo menjadi dalang tewasnya Brigadir J.

Polri sebelumnya terjebak dengan narasinya sendiri. Bharada E akhirnya mengakui bahwa keterangan yang selama ini ia sampaikan dalam penyidikan ternyata banyak kebohongan. 

Trakhir Irjen Ferdy Sambo adalah tersangka pembunuhan Brigadir J alias Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat.

Baca Juga: Kepala Sekolah Segera Lakukan Hal Ini! Kemdikbud Rilis Surat Edaran

Penetapan tersangka Irjen Ferdy Sambo diumumkan langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Prestasi Ferdy Sambo

Ferdy Sambo bukan perwira tinggi sembarangan di Polri. Karirnya terbilang moncer. Di angkatan Akpol jebolan 1994, baru Sambo yang berpangkat bintang dua.

Baca Juga: Kepala Sekolah Segera Lakukan Hal Ini! Kemdikbud Rilis Surat Edaran

Dunia polisi bukan hal baru bagi Ferdy Sambo. Ayahnya bernama Pither Sambo merupakan purnawirawan berpangkat Mayor Jenderal polisi.

Ferdy Sambo mulai dikenal sejak menjabat Wadirreskrimum Polda Metro Jaya pada 2015. Saat itu ia mendampingi Dirreskrimum Polda Metro Jaya Krisna Murti, yang saat ini menjabat Karomisinter Divhubinter Polri.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x