Ulang Tahun Ke-61, Presiden Jokowi Banjir Ucapan dari Netizen

- 21 Juni 2022, 09:39 WIB
Nama-nama cucu Jokowi yang unik dan memiliki makna mendalam, bisa jadi referensi nama bayi bagi pasangan baru.
Nama-nama cucu Jokowi yang unik dan memiliki makna mendalam, bisa jadi referensi nama bayi bagi pasangan baru. /Tangkap layar YouTube.com/Sekretariat Presiden

VOX TIMOR - Tepat hari ini, Selasa 21 Juni 2022, merupakan hari kelahiran atau ulang tahun Presiden Joko Widodo ( Jokowi ).

Presiden ke-7 Republik Indonesia ini telah menginjak usia 61 tahun. Presiden Jokowi lahir di Surakarta, Jawa Tengah, 21 Juni 1961.

Jokowi merupakan anak sulung dari pasangan Widjiatno Notomihardjo dan Sudjiatmi.

Baca Juga: Bersama Bhabinkamtibmas, Kassi Dokkes Polres Matim Kunjungi Lansia Penyandang Disabiltas

Suami dari Iriana itu memiliki nama kecil Mulyono.

Presiden Jokowi memiliki tiga orang anak, yakni Gibran Rakabuming Raka, Kahiyang Ayu, dan Kaesang Pangarep.

Kecuali Kaesang, dua anaknya telah menikah dan memberikannya tiga orang cucu, yakni Jan Ethes Srinarendra, Sedah Mirah, dan La Lembah Mirah.

Ucapan selamat ulang tahun untuk Presiden Jokowi banjiri laman twitter yang dituliskan oleh netizen.

Baca Juga: Istri Anda Sulit Hamil, Begini Kata Dokter Terkait Faktor Umum Penyebab Kehamilan

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah