Menurut dr Zaidul Akbar, Buah Pisang Pembunuh Sel Kanker

- 14 Juli 2022, 20:19 WIB
Ilustrasi buah pisang yang kaya akan manfaat/10 Manfaat Buah Pisang Dijelaskan dr. Cahyo
Ilustrasi buah pisang yang kaya akan manfaat/10 Manfaat Buah Pisang Dijelaskan dr. Cahyo /Tangkapan layar Instagram @ig.basenk

Tapi pisang tidak hanya enak, manfaatnya juga banyak.

Baca Juga: Bupati Korinus Lantik 43 Pejabat Struktural di Kantor Bupati Kupang

Mengutip dari laman Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, pisang mengandung kalium, sumber karbohidrat dan vitamin A, perlancar metabolisme, meningkatkan kekebalan tubuh, melancarkan aliran oksigen ke otak, mengatasi anemia, hingga dapat menurunkan berat badan dan masih banyak lagi.

Anda dapat memperoleh manfaat pisang apabila mengonsumsi pisang di pagi hari.

Menurut dr Zaidul Akbar, pisang berperan untuk memberikan sensasi atau perasaan yang nyaman.

Pisang salah satu produsen hormon atau mengandung bahan yang bisa membuat tubuh kita lebih bahagia.

Baca Juga: Pemerintah Sediakan 2,9 Juta Buku untuk Daerah 3T di NTT dan NTB

"Salah satu yang terbaik yang bisa konsumsi di pagi hari dan juga berperan unruk memberikan sensasi perasaan yang nyaman namanya pisang," kata dr Zaidul AKbar dikutip VoxTimor.com dari kanal YouTube Bisikan.com, Kamis 14 Juli 2022.

Di dalam daging pisang, terutama pisang yang sudah ada titik-titik hitam mengandung tinggi sekali bahan baku hormon kebahagian atau serotonin.

"Jadi pisang itu pak bu sekalian, salah satu produsen hormon atau dia mengandung bahan yang bisa membuat tubuh kita lebih bahagia karena pisang di dagingnya, terutama pisang yang sudah ada titik titik hitam itu dia tinggi sekali kandungan hormon kebahagiannya," lanjutnya.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek

Sumber: You Tube


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah