BSU Rp 1 Juta Belum Cair hingga Lebaran, Ini Penjelasan Kemnaker

- 3 Mei 2022, 13:21 WIB
BSU 2022 cair ke kriteria karyawan tertentu dan cara cek daftar penerima serta jadwal BLT subsidi gaji Rp 1 Juta.
BSU 2022 cair ke kriteria karyawan tertentu dan cara cek daftar penerima serta jadwal BLT subsidi gaji Rp 1 Juta. /Instagram.com/@kemnaker

VOX TIMOR - Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022 atau subsidi gaji untuk pekerja tak kunjung cair hingga Lebaran 2022.

Padahal, sebelumnya pemerintah telah menjanjikan BSU sebesar Rp 1 juta akan cair pada April 2022.

Hanya saja, hingga saat ini ketika Lebaran tiba, belum ada tanda-tanda pencairan BSU dalam waktu dekat.

Baca Juga: Kemendikbudristek Pastikan Kurikulum Merdeka Tidak Merugikan Sekolah

Sehingga menjadi pertanyaan sejumlah masyarakat terkait waktu pencairan BSU Rp 1 juta ini.

Sebelumnya, Sekretaris Jenderal Kemnaker, Anwar Sanusi mengungkapkan kepastian BSU akan mulai disalurkan pada April 2022 dan dirinya mengatakan pihaknya sedang melakukan tahap pembicaraan.

Baca Juga: Peringatan Dini BMKG Selasa, 3 Mei 2022: Waspada 30 Wilayah Berpotensi Hujan Lebat Disertai Angin

“Iyalah (pemberian BSU) bulan ini (April 2022). Ini kan arahnya baru kemarin, jadi kita akan segera melakukan koordinasi terkait dengan keputusan tersebut untuk bisa kita lakukan dengan cepat, sesuai dengan koridor, dan regulasi yang ada.

Baca Juga: BMKG: Selasa 3 Mei 2022, Hujan Lebat Berpotensi Landa Sejumlah Provinsi di Indonesia

Halaman:

Editor: Emanuel Dile Bataona

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x