Renungan Harian Katolik Pekan Biasa XIX, Minggu 7 Agustus 2022

- 6 Agustus 2022, 20:14 WIB
Renungan Harian Agama Katolik /Flores Terkini/Pixabay
Renungan Harian Agama Katolik /Flores Terkini/Pixabay /

Dia diejek, namun Nuh tetap setiap pada kehendak Tuhan dan tetap membuat Bahtera itu untuk selamatkan dirinya dan keluarganya.

Apa yang terjadi pada orang-orang yang mengejek Nuh?

Mereka akhirnya mati bersama ejekannya itu dan tenggelam bersama ketidakpwrcayaannya kepada Tuhan.

Baca Juga: Viral di NTT, Lagu Cinta Luar Biasa Milik Andmesh Kamaleng, Dinyanyikan Koor Dalam Ekaristi

Begitupun dengan kita yang hidup saat ini.

Kita sudah diberikan oleh Tuhan sebuah jaminan keselamatan jiwa kita agar hidup kita tidak sia-sia.

Namun masih saja ada diantara kita yang meragukan jaminan keselamatan itu.

 

Selain Yesus yang adalah jaminan kehidupan kita, firmannya adalah sarana dan juga jaminan keselamatan kita.

Apakah sejauh ini kita sudah sadar dan menjadikan Yesus adalah jaminan keselamatan kita.

Saudara-saudara sekalian yang dikasihi Tuhan.

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek


Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah