Kenali Gejala Sejak Dini Agar Bisa Terhindar dari Penyakit Kanker Serviks

- 10 Maret 2022, 06:48 WIB
 Kanker serviks
Kanker serviks /Karawangpost/Pexels/cottonbro

1. Menikah/memulai aktivitas seksual pada usia muda (kurang dari 20 tahun).

2. Berganti-ganti pasangan seksual.

3. Berhubungan seks dengan laki-laki yang sering berganti pasangan.

4. Riwayat infeksi di daerah kelamin atau randang panggul.

5. Perempuan perokok dan perokok pasif. Perempuan perokok berisiko 2.5 kali lebih besar, sedangkan perokok pasif risikonya 1.4 kali lebih besar.

Baca Juga: Soal Isu Reshuffle Kabinet, PAN Bilang Belum Dengar dan Tidak Tahu

Berikut tanda-tanda yang harus Anda perhatikan:

• Perdarahan vagina 

Pendarahan vagina yang ekstrim terutama di antara siklus menstruasi dan pendarahan setelah menopause dapat menjadi gejala dan tanda dari kanker seviks. Pada tahap awal kanker serviks mungkin sama sekali tanpa gejala.

• Perdarahan saat berhubungan seksual 

Halaman:

Editor: Oktavianus Seldy Berek

Sumber: Kemenkes


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah