Bayi Penderita Hidrosefalus Asal Manggarai Barat, Butuh Biaya Untuk Berobat

- 14 Desember 2022, 01:36 WIB
Kondisi bayi yang berusia satu tahun, asal Kampung Golo Karot, Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat, NTT, mengidap hidrosefalus. (Vox Timor.com)
Kondisi bayi yang berusia satu tahun, asal Kampung Golo Karot, Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat, NTT, mengidap hidrosefalus. (Vox Timor.com) /

"Kami ini mau makan saja susah. Apalagi mau biaya pergi dan hidup selama di Bali. Ke sana itu kan butuh biaya banyak," ujarnya sembari mengusap air mata.

Sementara ayahnya Nova, Stanis menceritakan, bahwa situasi keluarganya semakin tak berdaya. Dirinya berharap, ada pihak yang mau mendengar jeritan keluarga kecilnya.

"Saya tidak bisa berdaya lagi, saya pasrah. Tolong bantu anak saya" kata Stanis Mbaling.***

Halaman:

Editor: Alfando Satrio


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah