Dinsos Malaka Sigap Bantu Warga Korban Kebakaran Di Desa Lakbar

- 25 Juli 2022, 20:51 WIB
Kepala Dinas Sosial Kabupaten Malaka saat menyerahkan Bantuan tanggap Darurat bagi Korban kebakaran di Desa Lakekun Barat (Lakbar)
Kepala Dinas Sosial Kabupaten Malaka saat menyerahkan Bantuan tanggap Darurat bagi Korban kebakaran di Desa Lakekun Barat (Lakbar) /Ima/Tagana/Vox Timor

Lilin tersebut dinyalakan Klara Dalus untuk berdoa, namun sesudah berdoa lupa padamkan lilinya dan Klara Dalus tertidur. Sementara suaminya Baltasar Parera (60) dan anaknya keluar cari kayu api di hutan. Akibatnya, semua barang seisi rumah ludes di lahap si jago merah.

Baca Juga: Bupati Malaka Tampil Perdana Dalam Acara Klarifikasi Forum Pimred PRMN, Dari 22 Kabupaten di Provinsi NTT

Akibat kebakaran ini, Kalara Dalus mengalami luka bakar di bagian wajah dan tangan kiri.

Kalara Dalus mengalami luka bakar lantaran ingin selamatkan barang pamali di dalam rumah setelah si jago merah merajalela lahap seisi rumah, namun niatnya menyelamtkan barang berharga tersebut tidak berhasil.

Baca Juga: Bupati Malaka Klarifikasi Bersama Forum Pimred PRMN Bertajuk Berantas Korupsi Dari Desa

Akibat kebakaran ini, kerugian yang di alami keluarga Baltasar Parera mencapai puluhan juta rupiah. ***

Halaman:

Editor: Frederico Da Costa


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah